Jumat, 08 November 2013

Penyebab judul artikel tidak muncul pada search engine

Ketika melakukan searching lewat google judul artikel kamu tidak muncul, namun yang muncul title blog kamu. Masalah ini sering dialami pengguna  blogspot pemula. Langsung aja ke solusinya.
buka edit html blog kamu, kemudian cari kode
<b:include data=’blog’ name=’all-head-content’/>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
hapus kode tersebut dan ganti dengan kode
<b:if cond=’data:blog.pageType == &quot;index&quot;’>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/> ~ <data:blog.title/></title>
</b:if>
dengan begitu judul artikel kamu dapat terdeteksi search engine.
Hal ini juga sangat membantu untuk menghindari duplicate content yang bisa mempengaruhi pagerank blog kamu.

*

INFO DESA

Tentang Pembuat Blog ? Baca ....

TULISAN

Tulisan sobat disini